No image available for this title

Text

PENGANTAR HUKUM INDONESIA



Pengantar Hukum Indonesia merupakan salah satu mata kuliah penting yang dipelajari di Fakultas Hukum. Mata kuliah ini penting dipelajari karena memperkenalkan secara garis besar tentang hukum di Indonesia mulai dari sejarah, sistem, hingga pokok-pokoknya. Dengan mengikuti materi perkuliahan ini, mahasiswa-mahasiswi akan memperoleh gambaran yang jelas terkait hukum di Indonesia. Adapun buku ini menyajikan materi pembahasan tentang Pengantar Hukum Indonesia. Terdiri atas beberapa bab, buku ini dibuka dengan pembahasan tentang sejarah hukum Indonesia dan sistem hukum Indonesia serta komponen-komponennya. Berikutnya, dibahas tentang pokok-pokok hukum tata negara, pokok-pokok hukum administrasi negara, pokok-pokok hukum perdata dan hukum dagang. Kemudian, disusul dengan pembahasan terkait pokok-pokok hukum pidana dan pokok-pokok hukum acara. Di bagian akhir, ditutup dengan pembahasan mengenai hukum internasional. Buku ini dapat dibaca oleh para mahasiswa-mahasiswi dari Fakultas Hukum di sejumlah perguruan tinggi di Indonesia. Di samping itu, dapat digunakan pula oleh para pengajar dari Fakultas Hukum atau mereka yang berminat mempelajari hukum di Indonesia.


Ketersediaan

US07511342.598 KAM PPerpustakaan Universitas SiliwangiTersedia

Detail Information

Judul Seri
-
No. Panggil
342.598 KAM P
Penerbit RAJAGRAFINDO PERSADA : DEPOK.,
Deskripsi Fisik
XVI,200HLM.;23CM
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
978-623-372-341-1
Klasifikasi
342.598
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Other version/related

No other version available




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this