Image of MANAJEMEN SDM DALAM ORGANISASI PUBLIK DAN BISNIS

Text

MANAJEMEN SDM DALAM ORGANISASI PUBLIK DAN BISNIS



Globalisasi adalah konsep yang mengglobal dan kapitalisme global. kalau dulu sekitar tahun 1980-an transaksi keuangan dunia hanya sekitar 300 juta dollars sehari, di tahun 1990 an meningkat tajam menjadi 1 triliyun dollars sehari. dan di tahun 2010 ini meningkat puluhan juta dollars seiring dengan semakin masif dan meluasnya dampak globalisasi dan perdagangan dunia yang semakin kompetitif. jika dahulu transaksi memerlukan waktu berhari-hari, sekarang cukup dalam hitungan detik. Makna globalisasi mengandung arti lingkupnya yang kompak, terintegrasi dan menyatu, menggantikan perekonomian dan bisnis nasional dan regional.

fenomena tersebut memunculkan tantangan baru dan kesempatan bagi organisasi publik dan bisnis untuk dapat memahami dan membuat konsep pengelolaan organisasi yang efektif melalui pengelolaan atau Manajemen Sumber Daya Manusia. Manajemen merupakan ilmu dan seni mengatur proses pemanfaatan sumber daya manusia dan sumber-sumber daya lainnya secara efektif dan efesien untuk mencapai suatu tujuan tertentu.

Mengatur karyawan memiliki tingkat kesulitan dan kompleksitas tertentu, karena karyawan mempunyai pikiran, perasaan, status, keinginan dan latar belakang yang heterogen, yang membedakan satu dengan yang lainnya. Peran seorang pemimpin atau menejer adalah bagaimana karyawan yang khas tersebut mampu dikelola dengan baik melalui manajemen SDM agar mampu memberikan kontribusi bagi berjalannya roda organisasi publik dan bisnis sesuai dengan visi misi strategis dan nila-nilai yang dianut organisasi publik maupun bisnis.

buku ini mengulas aspek teoritis maupun praktis sehingga memberikan nilai guna bagi yang membutuhkan pengetahuan tentang manajemen SDM, khususnya sektor publik maupun sektor bisnis.


Ketersediaan

US06726658.3 SUW MPerpustakaan Universitas SiliwangiTersedia
US06727658.3 SUW MPerpustakaan Universitas SiliwangiTersedia
US06728658.3 SUW MPerpustakaan Universitas SiliwangiTersedia
US06729658.3 SUW MPerpustakaan Universitas SiliwangiSedang Dipinjam (Jatuh tempo pada2022-05-19)
US06730658.3 SUW MPerpustakaan Universitas SiliwangiTersedia
US06731658.3 SUW MPerpustakaan Universitas SiliwangiTersedia
US06732658.3 SUW MPerpustakaan Universitas SiliwangiTersedia
US06733658.3 SUW MPerpustakaan Universitas SiliwangiTersedia
US06734TANDON 658.3 SUW MPerpustakaan Universitas SiliwangiTersedia - Baca Di Tempat
US06735658.3 SUW MPerpustakaan Universitas SiliwangiTersedia

Detail Information

Judul Seri
-
No. Panggil
658.3 SUW M
Penerbit ALFABETA : BANDUNG.,
Deskripsi Fisik
XII,364HLM,;24CM
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
978-602-8800-67-9
Klasifikasi
658.3
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Other version/related

No other version available




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this